Telah mengabarkan kepada kami [Musa bin Khalid] telah menceritakan kepada kami ['Isa bin Yunus] dari [Al A'masy] dari ['Umarah] dan [Malik bin Harits] dari [Abdur Rahman bin Yazid] dari [Abdullah] ia berkata: "Pertengahan, sederhana, (tidak berlebih-lebihan dan tidak meremehkan) dalam menjalankan sunnah lebih baik dari pada bersungguh-sungguh dalam melakukan bid`ah".