Loading...

Maktabah Reza Ervani




Judul Kitab : Tafsir Al Azhar Juz 1- Detail Buku
Halaman Ke : 44
Jumlah yang dimuat : 111

menafsirkan al-Quran. Dengan syarat asal saja akal itu jangan sampai menyeleweng daripada Nur yang telah diterangkan oleh syariat.

Maka agar supaya menafsir dengan akal dapat diterima hendaklah kita isi empat syarat:

1. Mengetahui bahasa Arab, dengan pengetahuan yang dapat dipertanggungjawabkan, supaya dapat mencapai makna dengan sejelas-jelasnya.

2. Jangan menyalahi dasar yang diterima dari Nabi Muhammad s.a.w.

3. Jangan berkeras urat-leher mempertahankan satu mazhab pendirian lalu dibelok-belokkan maksud ayat al-Quran agar sesuai dengan mazhab yang dipertahankan itu.

4. Niscaya ahli pula dalam bahasa tempat dia ditafsirkan.


Beberapa bagian dari Terjemahan di-generate menggunakan Artificial Intelligence secara otomatis, dan belum melalui proses pengeditan

Untuk Teks dari Buku Berbahasa Indonesia atau Inggris, banyak bagian yang merupakan hasil OCR dan belum diedit


Belum ada terjemahan untuk halaman ini atau ada terjemahan yang kurang tepat ?